Posted by : Unknown Jumat, 17 Januari 2014





Cara Install Aplikasi Perpustakaan Slims7 Cendana di Ubuntu 12.04




Pertama buka terminal anda, dan masuk sebai super user

Masuk ke direktori www
# cd /var/www/

Download slims7 cendana di situs resminya melalui terminal dengan perintah
# wget http://slims.web.id/download/slims7-cendana-stable.tar.gz

Ekstrak file yang sudah terdownload dengan perintah
# tar xvfz slims7-cendana-stable.tar.gz

Lalu buat database memalui phpmyadmin, buka browser tuliskan IP_anda/phpmyadmin contoh :
192.168.12.17/phpmyadmin
 
Masukkan Username dan Password anda, lalu Go


Lalu buat database sesuai dengan nama direktori hasil ekstrak tadi, lalu klik create
Lalu buka slims melalui URL, tuliskan IP_anda/nama_database_yg_anda_buat
Contoh: 192.168.12.17/slims7


Klik Let's Start The Installation

Isikan data dikolom yang sudah disediakan, lalu klik Continue.

Jika muncul tampilan seperti ini jangan terburu-buru klik OK, Start the SLIMS, ikuti dulu perintahnya untuk hapus folder install/

Buka terminal, lalu masuk ke direktori slims7
# cd /var/www/slims7

Hapus direktori install/ dengan perintah
# rm -rf install

Jika sudah terhapus, kembali lagi ke browser lali klik OK, start the SLIMS

Langsung saja LOG IN, klik Librarian LOGIN

Masukkan Username dan Password yang anda buat tadi, lalu klik Login
 
dan....... Inilah tampilan awal Slims7 Cendana


Semoga bermanfaat, selamat mencoba~ ;)

{ 1 komentar... read them below or add one }

  1. Okeee , Nice posting master,, sangat membantu sekali dalam proses belajar ,,

    BalasHapus

Translate

Popular Post

Blog Archive

Pengikut

Total Tayangan Halaman

Diberdayakan oleh Blogger.

- Copyright © Muchamad Ichwan Fauzi -Metrominimalist- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -